Latest Posts

My School Day "Indonesian High School Life"

Setiap hari aku bangun tidur pada pukul  04.30, walaupun terkadang bangun jam 05.00 dan paling telat bangun tidur jam 05.30. Setelah semuanya selesai, barulah aku berangkat ke sekolah pada pukul 6:20. Perjalanan dari rumah kesekolah bisa ditempuh dengan 15 menit menggunakan sepeda motor. Sehingga, pada pukul 06.35 aku sampai disekolah. Gerbang dalam sekolah ditutup pada pukul 06.45, jadi...

The Miracle Of Positive Thinking

Assalamualaikum,  wr.wb Hello guys!    Di post kali ini aku mau berbagi sebuah pengalaman pribadiku. Jadi ada sebuah kisah, dan kisah ini berasal dari pengalaman pribadi aku sendiri. Kisah ini berdasarkan kisah nyata dan yang sering aku sebut-sebut sebagai the miracle of positive thinking. Karena apa? Coba baca dulu,kalian pasti tau alasannya kenapa aku sebut ini the miracle...

Mengapa pola pikir itu penting? Seberapa pentingkah pola pikir itu?

Assalamualaikum wr, wb Hello guys! How are you? Semoga kalian senantiasa berada dalam kesehatan walafiat, aamiin.      Berbicara mengenai pola pikir yang juga dikenal dengan istilah mindset adalah cara otak dan akal menerima, memproses, menganalisis, mempresepsi dan membuat kesimpulan terhadap informasi yang masuk melalui indra kita. Pola pikir adalah suatu hal yang paling mendasar yang dapat membentuk...

Edisi Tentang Makanan (Tes Kokologi Kepribadian)

Part 1 "Tes Kokologi Kepribadian"           Seberapa jauh sih kamu mengenal dirimu sendri? Ternyata kepribadianmu juga bisa dilihat dari makanan favoritmu loh... Ingin kenal dirimu lebih dekat ataupun kamu bisa melihat bagaimana kepribadian orang-orang disekitarmu berdasarkan makanan yang dia suka... Yuk langsung aja ini dia kokologi yang pertama tentang edisi makanan jajanan pasar favorit... Check...

Sifat Seseorang Berdasarkan Warna Kesukaannya

      Assalamualaikum,wr.wb   Udah lama banget yaa aku gak posting di blog ini. Kemarin-kemarin itu aku gak posting soalnya lagi sibuk sma yang namanya ujian sekolah, ujian praktek, TO, ujian nasional dan ujian-ujian lainnya. Dan alhamdulillah semuanya udah beres dan akhirnya aku bisa lulus di Sekolah Menengah Pertama. Oke kita langsung aja deh yaa ke topik...

Edisi Tentang Hewan (Tes Kokologi Cinta)

Part 1 "Tes Kokologi Cinta"       Bayangkan dengan imajinasimu. Tapi sebelumnya ada aturan mainnya yaitu: 1. Katakan hal pertama yang muncul di kepala kalian saat menjawab pertanyaan.2. Mainkan bersama orang lain.3. Jangan berusaha mengira-ngira jawaban.4. Jujur. Katakan dengan jujur apa yang ada di pikiran kalian.5. Bersiaplah. Ingat-ingat jawabanmu atau gunakanlah kertas untuk menulis jawabannya. (Tkutnya lupa...)6. Jangan...

Kokologi

Apa Itu Kokologi?    Mungkin sebagian orang udah tau apa sih kokologi itu? Kokologi itu berasal dari kata kokoro yang artinya pikiran, semangat, perasaan. Sedangkan logia artinya adalah ilmu.Ilmu yang mendalam dan mengembangkan pikiran. Kokologi berasal dari Jepang. Kokologi merupakan bagian dari tes psikologi populer dengan mengembangkan permainan psikologi dan penempatan situasi dengan acuan dalam bertingkah laku.   ...

Page 1 of 212Next
Diberdayakan oleh Blogger.